Aku sering di anggap orang serba bisa, mereka bilang "Kamu kan Orang IT" padahal ya emang jago sih, terutama hardware komputer dan jaringan